Monday 10 May 2010

manajemen sumberdaya perairan

Visi Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP)
Menjadikan Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan sebagai Program Studi unggulan dalam menciptakan Sumber Daya Manusia yang mampu menghadapi era globalisasi pada tingkat lokal, regional dan internasional.


Misi Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan:

1. Menyelenggarakan proses pendidikan terbaiik dan unggul dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi manajemen sumberdaya perairan
2. Melaksanakan penelitian dan publikasi ilmiah yang profesional sebagai sumbangan terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi bidang manajemen sumberdaya perairan
3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dengan kualitas, otonomi, akuntabilitas bidang manajemen sumberdaya perairan.


LAPANGAN PEKERJAAN

Lulusan PS MSP dibutuhkan oleh instansi pemerintahan dan swasta, baik lokal, nasional maupun internasional, seperti : Departemen Kelautan dan Perikanan, Departemen Pariwisata, Departemen Kehutanan, Angkatan Laut, LIPI, LSM, Bank, Perusahaan Ikan, Perusahaan Pariwisata, Perusahaan apapun juga sebagai Manajer, serta siap untuk membuka usaha di bidang perikanan.

foto anak aer